登入選單
返回Google圖書搜尋
註釋Berbagai tulisan menarik dalam buku ini merupakan sumbangan pikiran hasil kontemplasi (tafakur) seorang pemimpin universitas untuk turut memayu hayuning bawana, sehingga dapat lebih menjelaskan secara luas paradigma kehidupan yang berkaitan dengan pendidikan. Maksud pemaparan pidato tersebut ke dalam bentuk buku bukan semata-mata untuk mendokumentasikan buah pikirannya, lebih dari itu untuk dapat menambah khazanah kepustakaan. Buku ini akan menjadi salah satu karya yang turut melengkapi literatur kepustakaan di Universitas Pamulang khususnya, dan perguruan tinggi umumnya, serta dapat menjadi pendorong dialektika dengan kalangan Civitas Academica sehingga melahirkan inspirasi baru.