登入選單
返回Google圖書搜尋
註釋

Judul: Pendidikan Multukultural : Konsep dan Implementasi

Penulis: Abd Karman, M.M, Alif Lukmanul Hakim., S. Fil., M. Phil, Lisni Hastuti Harahap, S. Pd, M. Pd, Dr. Jasiah, S. Ag, M. Pd, Drs. Nofirman, MT, Indah Wahyu Ningsih, S.Pd.I, M.Pd, Dewa Oka Suparwata, SP, MP, Wanda Nugroho Yanuarto, S.Pd., M.Pd., Ph.D, Syahdara Anisa Makruf, S.Pd.I., M.Pd.I, Fuad Hasyim., S.S., M.A, Dr. Casmudi, S.Pd., M.M, Ahmad Asroni., S. Fil., S.Th.I., M. Hum

Ukuran           : 14,5 x 21 cm

Tebal              : 156 Halaman

No ISBN        : 978-623-5314-88-4

Tahun Terbit : Agustus 2022


Sinopsis

Buku ini berjudul “Pendidikan Multukultural: Konsep dan Implementasi”. Buku ini membahas terkait pendidikan multukultural mengenai konsep dan implementasinya. Buku ini penulis kontribusikan untuk dunia pendidikan di Indonesia. Buku ini terdiri dari dua belas bab. Bab pertama membahas tentang Konsep Budaya dan Sejarah Pendidikan Multikultural. Bab kedua membahas tentang Konsep dan Hakikat Pendidikan Multikultural. Bab ketiga membahas tentang Teori Pendidikan Multikultural. Bab keempat membahas tentang Pendekatan Pendidikan Multikultural. Bab kelima membahas tentang Dimensi-dimensi Pendidikan Multikultural. Bab keenam membahas tentang Implementasi Pendidikan Multikultural di Sekolah. Bab ketujuh membahas tentang Pengembangan Pendidikan Multikultural di Indonesia. Bab kedelapan membahas tentang Problematika Pendidikan Multikultural di Indonesia. Bab kesembilan membahas tentang Peranan Sekolah Dasar Sebagai Lembaga Pengembangan Pendidikan Multikultural. Bab kesepuluh membahas tentang Pendidikan Multikultural di Berbagai Negara. Bab kesebelas membahas tentang Studi Tentang Implementasi Pendidikan Multikultural di Suatu Sekolah. Bab keduabelas membahas tentang Implementasi Pendidikan Multikultural di Sekolah Studi Terhadap Pembelajaran Pendidikan Agama di SMA Negeri 3 Yogyakarta.