登入選單
返回Google圖書搜尋
Reuni Kecil di Candi Plaosan
註釋Buku ini berisi 18 cerita pendek (cerpen) yang dikarang oleh Sunaryo Broto. Semua cerpen yang dihimpun di dalam buku ini terlebih dahulu pernah dimuat di berbagai halaman media massa nasional selama kurun tahun 2020—2022. Informasi tersebut penting dikemukakan mengingat bahwa kemunculan cerpen-cerpen di dalam antologi ini pada berbagai media massa dapat menjadi bukti terjadinya “proses kurasi” yang menunjukkan kelayakan dan kualitas setiap cerita serta sedikit-banyak dapatlah pula dianggap sebagai semacam “garansi”.