登入選單
返回Google圖書搜尋
Begawan Politik : Pergulatan Politik Kiai dalam Misi Keumatan, Kemandirian, dan Kesejahteraan
註釋

Fokus pembahasan buku ini seputar dinamika politik kiai (pesantren) dalam menentukan pilihan politiknya. Dalam penelusuran penulis, KH. Cholil Bisri dan KH. Maimoen Zubair adalah dua figur yang mampu memberi inspirasi bagaimana berpolitik yang bermartabat, dan berorientasi untuk membangun masyarakat dan bangsa Indonesia.

Dua tokoh di atas tidak hanya seorang politisi, tetapi juga “begawan politik” yang hadir di tengah publik sebagai sosok pengayom dan panutan yang mencerahkan. Menghadirkan tokoh-tokoh yang menyejukkan seperti ini menjadi penting untuk dilakukan karena hari ini politik diasumsikan banyak pihak sebagai hal-ihwal yang identik dengan perebutan kekuasaan. Imbas dari asumsi ini kemudian diekspresikan dengan ambisi-ambisi tanpa batas. Pada akhirnya, segala cara dihalalkan untuk merebut kekuasaan itu sendiri