Buku ini hadir guna mendukung amalan-amalan harian Anda. Buku ini menghimpun surat-surat al-Qur’an, khususnya Juz ‘Amma, hadits-hadits Qudsi, Arba’in, serta al-Ma’tsurat, sehingga memudahkan Anda untuk mempelajari atau mengamalkan surat, hadits, atau doa-doa yang baik bagi Anda sehari-hari.
Dikemas dengan indah dan menarik, niscaya sangat cocok untuk dikoleksi atau dijadikan kado bagi orang-orang tercinta.
Buku ini sangat layak dijadikan pedoman untuk menjalankan perintah-perintah Ilahi. Selamat membaca.